Sabtu, 16 Maret 2013

Kumpulan Gambar Islami Kaligrafi Arab Berbunyi Bismillah

Islam itu kaya akan seni termasuk diantaranya adalah gambar islami kaligrafi arab yang begitu indah di pandang. Allah itu indah dan menyukai keindahan. Islam itu agama yang indah dan menyukai keindahan.  trans Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kata Kaligrafi berasal dari bahasa yunani kuno yang punya arti ” Keindahan tulisan “ artinya seni menulis dengan pena untuk di jadikan sebagai hiasan.
Di dalam seni rupa Islam, tulisan arab seringkali dibuat sebagai kaligrafi. Biasanya isi kaligrafi di ambilkan dari ayat-ayat Al-Quran dan Hadis hadis Nabi. Bentuk tulisannya bermacam-macam, cara menuliskannya juga tidak selalu menggunakan pena diatas kertas, tetapi seringkali juga ditatahkan di atas kayu, logam atau kulit.
Gambar islami kaligrafi arab di Indonesia banyak yang di buat dengan kayu yang di ukir. Bisa dari kayu jati, kayu mahoni dan lainnya. Kaligrafi Arab Kayu ini di ukir ini banyak kita temukan di Jepara sebab memang Jepara terkenal dengan ukirannya.
Kaligrafi arab Kayu terbagi menjadi beberapa kategori, kaligrafi Allah Muhammad, Kaligrafi ayat Kursi, Kaligrafi Ayat seribu dinar, kaligrafi asmaul husna, dan kaligrafi surah-surah Al-Quran dan sebagainya.
MENGENAL KHOT KALIGRAFI ARAB
Gambar islami kaligrafi arab memiliki bermacam-macam bentuk huruf dan semuanya mempunyai koridor-koridor tertentu.
Jika anda pernah mempelajari kaligrafi arab maka anda akan tahu bahwa setiap tulisan arab jika masuk dalam koridaor-koridor yang saya maksud, maka tulisan tersebut bisa di bilang indah dan bernilai.
Namun jika ada suatu tulisan arab atau kaligrafi arab yang tidak masuk dalam koridor-koridor tersebut, maka kaligrafi arab tersebut tidak masuk dalam penilaian kaligrafi indah yang sebenarnya.
Berikut daftar Jenis dan nama-nama tulisan ( Khot ) kaligrafi arab :
  1. KHOT KHAOUFI
Khot khoufi bentuk hurufnya banyak yang berbentuk garis lurus, sehinga cara penulisannya juga sering menggunakan penggaris. Di bawah ini adalah contoh dari KHOT KHOUFI.

KHOT KHOUFI Gambar Islami Kaligrafi Arab
2. KHAT NASKHI
Khot jenis ini banyak di gunakan untuk menulis biasa seperti menulis kitab dan Alqur’an karena khot naskhi ini mudah di baca. Contoh Khot Naskhi adalah seperti ini.
KHOT NASKHI Gambar Islami Kaligrafi Arab
3. KHAT RIQ’AH
Sekilas kaligrafi arab dengan khat ini hampir sama dengan khat naskhi, namun bila dicermati ada beberapa perbedaan.
4. KHAT RAIHANI
Bentuk huruf khot ini banyak berbentuk lengkungan pada hurufnya. Khot raihani ini seringkali di gunakan oleh para seniman kaligrafi arab dari persia ( Iran ). Dibawah ini adalah contoh Khot riq’ah dan Khot Raihani.
KHOT RIQAH Gambar Islami Kaligrafi Arab
4. KHAT DIWANI JALI
Khot jenis ini jika sudah di rangkai dalam suatu kalimat maka kita akan kesulitan untuk membacanya namun keindahannya luar biasa. Khot jenis ini juga banyak di gunakan di Persia. Di bawah ini contoh khot diwani jali.
KHOT DIWANI JALI Gambar Islami Kaligrafi Arab
5. KHAT SULUSTS
Khat ini banyak digunakan seniman kaligrafi arab dari asia karena hurufnya indah dan tidak terlalu sulit untuk dibaca.
6. KHAT FARISI
Untuk menulis khot ini di perlukan latihan yang serius karena banyak menarik garis semi lengkung yang panjang. Di bawah ini contoh Khot Sulust dan Farisi.
KHOT SULUSTS Gambar Islami Kaligrafi Arab
7. KHAT DIWANI
Khat diwani dalam kaligrafi arab jarang digunakan karena bukan hanya kalimatnya yang susah dipahami namun bentuk hurufnya juga susah di hafal. Contoh Khot Diwani adalah  seperti ini.
KHOT DIWANI Gambar Islami Kaligrafi Arab
Itulah diantara jenis-jenis khot kaligrafi arab. Jika anda bisa menulis arab dengan menggunakan salah satu jenis khot di atas maka itu artinya anda sudah paham betul dengan kaligrafi Arab. icon smile Gambar Islami Kaligrafi Arab
Berikut ini saya sajikan 10 aneka gambar gambar islami kaligrafi arab yang berbunyi bismillahirrahmanirrahim.
Gambar Islami Kaligrafi Arab 300x213 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 1
Gambar Islami Kaligrafi Arab 2 300x229 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 2
Gambar Islami Kaligrafi Arab 3 300x71 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 3
Gambar Islami Kaligrafi Arab 4 202x300 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 4
Gambar Islami Kaligrafi Arab 5 300x289 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 5
Gambar Islami Kaligrafi Arab 6 300x225 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 6
Gambar Islami Kaligrafi Arab 7 300x221 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 7
Gambar Islami Kaligrafi Arab 8 300x225 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 8
Gambar Islami Kaligrafi Arab 9 233x300 Gambar Islami Kaligrafi Arab
Kaligrafi Arab 9

1 komentar:

  1. mas ......gambar nya koq ngambil dari buku khot di foto sendiri lho............

    BalasHapus